Dalam kancah industri kreatif, Indonesia memang tergolong maju setidaknya jika diukur dalam ajang kompetisi regional “The 5-Min Video Challenge” yang diselenggarakan di Singapura beberapa waktu lalu...
Usai hadirnya BlackBerry Aurora awal tahun ini, kini PT. BB Merah Putih, pemegang lisensi gawai BlackBerry di Indonesia menghadirkan BlackBerry KEYone LIMITED EDITION BLACK untuk masyarakat...
Lenovo sebagai produsen perangkat PC dan perangkat cerdas, hari ini menggandeng JD.ID, perusahaan e-dagang yang terafiliasi dengan ritel online terbesar di Asia, JD.com. Kerjasama ini untuk...
Acara promo 11.11 yang dilakukan Blibli.com berhasil mencapai 5,5 kali kenaikan penjualan selama periode Promo Akhir Tahun dibanding periode yang sama tahun lalu. Promo yang bertajuk...
UC Browser untuk Android tampaknya telah hilang dari toko aplikasi Android, Google Play Store. Peramban web versi seluler tersebut menghilang tanpa jejak pada pagi hari ini,...
Beberapa bulan sejak pengunduran diri Alexander Rusli sebagai Direktur Utama akhirnya Indosat Ooredoo mengangkat Joy Wahjudi sebagai Direktur Utama dalam keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar...
Pada pertengahan tahun ini Google merilis Google Pixel 2 dan Pixel 2 XL yang digadang-gadang sebagai produk flagship mereka. Keduanya diklaim Google sebagai ponsel terbaik yang...
Ponsel Selfie terbaru dari OPPO yang berjuluk F5 ini akhirnya diperkenalkan juga di Jakarta dengan meriah. Acara yang berlangsung sore ini dihadiri oleh media dan blogger. ...
Usai diadakan di Jakarta, Canon Photo Marathon 2017 juga diselenggarakan di Yogyakarta. Dalam penyelenggaraan yang ke tujuh kalinya di Yogyakarta ini Canon Photo Marathon 2017 dilaksanakan...
Perkembangan e-dagang di Indonesia dan dunia dalam beberapa tahun belakangan berkembang sangat pesat. Beberapa toko daring di Indonesia juga menunjukkan pertumbuhan yang sangat baik termasuk Blibli.com. ...